Realisasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan (APBKal)

Tim Kreatif, 18 Maret 2025 01:11:00 WIB

Berikut adalah Realisasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan (APBKal) Mulyodadi Tahun Anggaran 2024. Infografis Laporan Realisasi APBKal Mulyodadi ini merupakan salah satu bentuk komitmen Pemerintah Kalurahan Mulyodadi untuk mewujudkan transparansi publik, sebagaimana yang termuat dalam Peraturan Desa Mulyodadi Nomor 2 Tahun 2019 Tentang Pengelolaan Pelayanan Informasi dan Dokumentasi Desa.

Artikel Terkini

  • Mulyodadi Peduli

    19 Maret 2022 14:12:07 WIB Administrator
    Mulyodadi Peduli
    Mulyodadi Peduli merupakan wadah bagi warga masyarakat Mulyodadi untuk mendonasikan sebagian rezekinya untuk saudara-saudara yang membutuhkan. Selama masa pandemi Covid-19 ini Gerakan Mulyodadi Peduli telah banyak berkontribusi untuk membantu penanganan Covid-19 di Kalurahan Mulyodadi baik dalam men... ..selengkapnya

  • APBKal Kalurahan Mulyodadi Tahun 2022

    19 Maret 2022 13:48:47 WIB Administrator
    APBKal Kalurahan Mulyodadi Tahun 2022
    MulyodadiNews - Infografik Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan(APBKal) Kalurahan Mulyodadi ini adalah salah satu bentuk transparansi publik yang merupakan komitmen Pemerintah Kalurahan Mulyodadi yang tertuang dalam Peraturan Desa Mulyodadi Nomor 02 Tahun 2019 Tentang Pengelolaan Pelayanan Info... ..selengkapnya

  • Kegiatan Pelatihan Content Writing & Desain Simpel

    14 Maret 2022 12:22:12 WIB
     Kegiatan Pelatihan Content Writing & Desain Simpel
    Ketua TPPKK Kalurahan Mulyodadi menjadi salah satu narasumber dalam kegiatan pelatihan Content Writing & Desain Simpel yang diselenggarakan oleh Karang Taruna Sasana Kridaning Arum di Gedung Pertemuan Kalurahan Mulyodadi, Minggu, 31 Oktober 2021. #sinergi antar lembaga kalurahan... ..selengkapnya

  • Pelatihan Untuk UMKM Shibori Nglarang

    14 Maret 2022 12:20:05 WIB
    Pelatihan Untuk UMKM Shibori Nglarang
    PKK Kalurahan Mulyodadi menyelenggarakan pelatihan bagi kelompok UMKM Shibori Nglarang RT 05 Padukuhan Kraton, Minggu, 19 Desember 2021, sebagai upaya meningkatkan kualitas produk kain shibori yang dibuat oleh ibu-ibu pengrajin agar semakin mampu bersaing di pasaran.... ..selengkapnya

  • Kampung Mentimun Wonodoro Binaan PKK

    14 Maret 2022 12:18:12 WIB
    Kampung Mentimun Wonodoro Binaan PKK
    Kampung Mentimun binaan PKK melalui program Aku Hatinya PKK ini berada di padukuhan yang oleh team dari kabupaten Bantul ditunjuk menjadi Lokus Tatanan Ketahanan Pangan dan Gizi dan akan menjadi sampel dalam kegiatan monev kabupaten sehat oleh team dari pemprov DIY. Kampung mentimun ini menjadi pusa... ..selengkapnya

Profil Kalurahan Mulyodadi

Pengumuman

...Bagi yang ingin mengupload artikel di Website Kalurahan Mulyodadi silahkan hubungi Tim Kreatif Kalurahan Mulyodadi, ada rewardnya lho....

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung