Realisasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan (APBKal)

Tim Kreatif, 18 Maret 2025 01:11:00 WIB

Berikut adalah Realisasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan (APBKal) Mulyodadi Tahun Anggaran 2024. Infografis Laporan Realisasi APBKal Mulyodadi ini merupakan salah satu bentuk komitmen Pemerintah Kalurahan Mulyodadi untuk mewujudkan transparansi publik, sebagaimana yang termuat dalam Peraturan Desa Mulyodadi Nomor 2 Tahun 2019 Tentang Pengelolaan Pelayanan Informasi dan Dokumentasi Desa.

Artikel Terkini

  • PKK DESA MULYODADI MENGUKIR PRESTASI BARU

    27 Oktober 2018 12:46:25 WIB
    PKK DESA MULYODADI MENGUKIR PRESTASI BARU
    Mulyodadi – (6/10) Setelah sukses dengan acara pelatihan hantaran pengantin, kini giliran PKK Desa Mulyodadi berjuang di depan tim juri atas apa yang telah dipaparkan tanggal 19 September, di Rumah Dinas Bupati. Dimana pada kesempatan tersebut Desa Mulyodadi mewakili 3 desa yang ada di Kecamat... ..selengkapnya

  • Penutupan Festival Kethoprak

    03 Oktober 2018 10:59:33 WIB
    Penutupan Festival Kethoprak
    Mulyodadi - (29/09) Dengan berakhirnya pertunjukan kethoprak dari kontingen Sewon, berakhir pula rangkaian festival Kethoprak antar kecamatan se Kabupaten Bantul. Acara yang digelar sejak tanggal 25 hingga tanggal 29 September, di Gedung Serba guna Desa Mulyodadi ini berjalan dengan lancar. Sebanyak... ..selengkapnya

  • Pembukaan Festival Kethoprak antar Kecamatan se-Kabupaten Bantul

    26 September 2018 09:14:18 WIB
    Pembukaan Festival Kethoprak antar Kecamatan se-Kabupaten Bantul
    Mulyodadi (26/9)Hari Selasa tanggal 25 September 2018 mulai pukul 20.00 wib bertempat di Aula Balai Desa Mulyodadi, Bambanglipuro, Bantul telah dilaksanakan pembukaan dan festival kethoprak se Kabupaten Bantul, adapun hadir dalam kegiatan tersebut antara lain: 1. Ketua FKKB Kab Bantul, Slamet,HS. 2.... ..selengkapnya

  • Sosialisasi Lomba VLOG Dinkes Bantul untuk Pemuda

    20 September 2018 15:37:03 WIB
    Sosialisasi Lomba VLOG Dinkes Bantul untuk Pemuda
    Mulyodadi (20/9), Pagi tadi perwakilan karang taruna Sasana Kridaning Arum Desa Mulyodadi dikirim oleh pemerintah desa mulyodadi mengikuti sosialisasi lomba VLOG yang diadakan oleh Seksi Promosi dan Kesehatan Masyarakat Dinas Kesehatan Kabupaten Bantul yang bertempat di Aula Komplek Pemda II jl. Lin... ..selengkapnya

  • LINGKUNGAN KERJA YANG BERSIH DAN SEHAT AKAN MENDUKUNG KINERJA PAMONG DESA

    14 September 2018 16:10:57 WIB Administrator
    LINGKUNGAN KERJA YANG BERSIH DAN SEHAT AKAN MENDUKUNG KINERJA PAMONG DESA
    Mulyodadi - Dalam rangka Jum’at Bersih untuk mendukung program Bantul Bebas Sampah 2019, Pemerintah Desa Mulyodadi melaksanakan kegiatan kerja bakti di kantor Desa Mulyodadi dan lingkungan sekitar pada Jumat (07/09/2018) pukul 07.30 wib,. Kegiatan Jum’at Bersih diikuti seluruh Pamong Des... ..selengkapnya

Profil Kalurahan Mulyodadi

Pengumuman

...Bagi yang ingin mengupload artikel di Website Kalurahan Mulyodadi silahkan hubungi Tim Kreatif Kalurahan Mulyodadi, ada rewardnya lho....

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung