APBKal Kalurahan Mulyodadi Tahun 2024

Administrator, 22 Januari 2024 15:17:08 WIB

MulyodadiNews - Infografik Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan(APBKal) Kalurahan Mulyodadi ini adalah salah satu bentuk transparansi publik yang merupakan komitmen Pemerintah Kalurahan Mulyodadi yang tertuang dalam Peraturan Desa Mulyodadi Nomor 02 Tahun 2019 Tentang Pengelolaan Pelayanan Informasi dan Dokumentasi Desa.

Artikel Terkini

  • Pengumuman Pengisian BAMUSKAL Mulyodadi

    01 September 2023 21:51:28 WIB Tim Kreatif
    Pengumuman Pengisian BAMUSKAL Mulyodadi
    Dalam rangka mengikuti ketentuan Peraturan Daerah Kabupaten Bantul Nomor 8 Tahun 2020 tentang Badan Permusyawaratan Kalurahan (BAMUSKAL), dan mengingat berakhirnya masa jabatan BAMUSKAL Kalurahan Mulyodadi pada tanggal 4 Januari 2024, kami ingin memberikan pemberitahuan penting tentang proses pengis... ..selengkapnya

  • Festival Bregada Kabupaten Bantul

    01 September 2023 21:33:11 WIB Tim Kreatif
    Festival Bregada Kabupaten Bantul
    MulyodadiNews - Pada hari Sabtu, tanggal 26 Agustus, Kalurahan Mulyodadi turut serta dalam kegiatan Festival Bregada Kabupaten Bantul yang diadakan di Pantai Parangkusumo, Bantul, Yogyakarta. Festival ini merupakan bagian penting dari rangkaian acara dalam Bantul Creative City Festival yang diadakan... ..selengkapnya

  • Monev Program Unggulan Pokja II Gelari Pelangi

    01 September 2023 21:13:53 WIB Tim Kreatif
    Monev Program Unggulan Pokja II Gelari Pelangi
    MulyodadiNews - Pada hari Selasa, tanggal 22 Agustus, PKK Kalurahan Mulyodadi Pokja II mengadakan kegiatan monitoring dan evaluasi (monev) terkait program unggulan mereka yang dikenal sebagai "Gelari Pelangi" di tingkat Daerah Istimewa Yogyakarta. Kegiatan ini menjadi momentum penting untuk mengukur... ..selengkapnya

  • Mulyodadi Peduli Sampah

    01 September 2023 20:37:42 WIB Tim Kreatif
    Mulyodadi Peduli Sampah
    MulyodadiNews - Hai, warga Mulyodadi yang terkasih! Saat ini, kita memiliki peluang luar biasa untuk membuat perbedaan positif dalam lingkungan kita. Kita dapat melakukan ini dengan langkah-langkah sederhana yang akan memiliki dampak besar pada masa depan bumi kita. Pertama, mari bersama-sama mengga... ..selengkapnya

  • Konsolidasi Arah Dan Pengembangan Pasinaon

    31 Juli 2023 08:14:27 WIB Tim Kreatif
    Konsolidasi Arah Dan Pengembangan Pasinaon
    MulyodadiNews - Selasa (25/7) pukul 11.00 WIB Pemerintah Kalurahan Mulyodadi gelar konsolidasi arah dan pengembangan pasinaon Mulyodadi yang digelar di Pendopo Omah Grogol. Kegiatan ini merupakan wujud apresiasi Pemerintah Kalurahan Mulyodadi kepada masyarakat dan anggota komunitas Pasinaon Mulyodad... ..selengkapnya

Profil Kalurahan Mulyodadi

Pengumuman

...Bagi yang ingin mengupload artikel di Website Kalurahan Mulyodadi silahkan hubungi Tim Kreatif Kalurahan Mulyodadi, ada rewardnya lho....

Musik

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung