Restorasi Sosial Berbasis Budaya Jawa
Tim Kreatif 24 Juli 2024 20:08:09 WIB
MulyodadiNews - Pemerintahan Kalurahan Mulyodadi telah mengadakan Restorasi Sosial Berbasis Budaya Jawa. Kegiatan ini dilakukan untuk mensosialisasikan dan menggembangkan Budaya Jawa.
Pada kegiatan yang diadakan di Kantor Kalurahan Mulyodadi ini dihadiri oleh Lurah Kalurahan Mulyodadi beserta Pamong Kalurahan, Dinas Kebudayaan, Tokoh Budaya, dan masyarakat setempat. Dalam kegiatan ini, diadakan sosialisasi dan pengembangan budaya budaya Jawa di seluruh masyarakat Jawa, khususnya di Yogyakarta sebagai Kota Budaya, dan Mulyodadi sebagai Desa Budaya di Kabupaten Bantul.
Seiring bertambahnya zaman, budaya Jawa yang begitu Agung kini mulai terlupakan, Budaya Jawa ini mulai dilupakan karena adanya kemajuan teknologi informasi. Maka dari itu, Restorasi Sosial Budaya Jawa ini dilakukan untuk melestarikan kembali budaya budaya Jawa yang ada. Dalam kegiatan ini terdapat beberapa budaya Jawa yang disosialisasikan lagi dan dikembangkan, yaitu unggah - ungguh yang mulai dari luntur, andhap asor, dan tepo seliro.
Dengan adanya kegiatan restorasi sosial budaya Jawa ini, harapannya budaya yang ada dapat terus dilestarikan. Diharapkan juga budaya unggah - ungguh, andhap asor, dan tepo seliro dapat berkembang kembali di kedepannya. (Timkre)
Komentar atas Restorasi Sosial Berbasis Budaya Jawa
Formulir Penulisan Komentar
Profil Kalurahan Mulyodadi
Pengumuman
Tautan
Musik
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Selamat memperingati Isra Mi'raj Nabi Muhammad SAW 1447 Hijriyah
- Pengumuman Pelayanan di Kantor Kalurahan Mulyodadi
- Bersatu Dalam Aksi, Kerja Bakti Serentak Dalam Rangka Hari Desa 2026
- Selamat Hari Desa Nasional 2026
- Apel Hari Desa: Meneguhkan Disiplin, Menguatkan Pengabdian
- Pengumuman Pelayanan di Kantor Kalurahan Mulyodadi
- Koordinasi Pemerintah Kalurahan, Merajut Sinergi, Menguatkan Langkah
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License

















