Gerobak Sapi

Administrator 20 Juni 2017 11:30:12 WIB

Gerobak Sapi yang masih cukup banyak di Mulyodadi, biasanya dimanfaatkan untuk mengangkut hasil bumi atau mengantar wisatawan berkeliling kampung dan sawah. Jalannya yang santai berpadu suara genta yang ritmik akan menarik diri kita dari kehidupan masa kini yang serba hiruk pikuk menuju kehidupan kampung masa lalu yang penuh pesan kebersahajaan dan kedamaian, tenang dan ramah. Selain pagi dan siang hari, dengan alat penerangan yang khas gerobak dijalankan pada malam hari juga.cool

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License