Kekayaan Kuliner
Administrator 20 Juni 2017 11:27:00 WIB
Berkunjung ke Mulyodadi, kita akan disuguhi dengan berbagai jenis kuliner seperti geplak, peyek, apem, adrem, cincao, tahu kenthol, susu gayam, kripik pisang, tempe sagu, enthog-enthog dll., selain kuliner khas yang hanya dimunculkan ketika acara khusus saja. Mlandhing, gayam, pisang, cincao (jelly kebun), kelapa, beras dan beberapa jenis umbi-umbian merupakan bahan baku yang mudah dijumpai. Nasi kuluban, nasi kuning, sego wiwitan, among-among, bothok mlandhing, sego ingkung, mangut lele dan gudheg manggar adalah contoh menu pokok yang biasanya hanya hadir pada acara-acara tradisi tertentu saja tetapi kini dapat disajikan secara khusus.
Komentar atas Kekayaan Kuliner
Formulir Penulisan Komentar
Profil Kalurahan Mulyodadi
Pengumuman
Tautan
Musik
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Pendampingan Administrasi PKK dari TP-PKK Kabupaten Bantul
- Pelantikan Pengurus Karang Taruna Sasana Kridaning Arum Kalurahan Mulyodadi
- Ujian Seleksi Calon Dukuh Jomblang, Dari Ujian ke Pengabdian, Mengemban Harapan Jomblang Berkemajuan
- TP PKK Kalurahan Mulyodadi Gelar Penyuluhan Administrasi, Koordinasi Monev, dan Syawalan
- Syawalan Pemerintah Kalurahan Mulyodadi: Menguatkan Silaturahmi, Menyatukan Langkah untuk Masyarakat
- Pentas Seni Jatilan Meriahkan Hari Kedua Grogol Gelar Budaya 2025
- Grogol Gelar Budaya 2025 Kirab Bakdo Gunungan Kupat
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License
