LPMK Kal. Mulyodadi

31 Januari 2017 19:23:28 WIB

Lembaga Pemberdayaan Masyarakat Kalurahan (LPMK) adalah salah satu lembaga kemasyaratan yang berada di Kalurahan.

TUGAS LPMD

  1. menyusun rencana pembangunan secara partisipatif,
  2. menggerakkan swadaya gotong royong masyarakat,
  3. melaksanakan dan
  4. mengendalikan pembangunan.

FUNGSI LPMD

  1. penampungan dan penyaluran aspirasi masyarakat dalam pembangunan;
  2. penanaman dan pemupukan rasa persatuan dan kesatuan masyarakat dalam kerangka memperkokoh Negara Kesatuan Republik Indonesia;
  3. peningkatan kualitas dan percepatan pelayanan pemerintah kepada masyarakat;
  4. penyusunan rencana, pelaksanaan, pelestarian dan pengembangan hasil-hasil pembangunan secara partisipatif;
  5. penumbuhkembangan dan penggerak prakarsa, partisipasi, serta swadaya gotong royong masyarakat; dan
  6. penggali, pendayagunaan dan pengembangan potensi sumber daya alam serta keserasian lingkungan hidup.

 

DAFTAR PENGURUS LPM KALURAHAN MULYODADI

NO

JABATAN

NAMA

ALAMAT

1

Ketua

Sukarmin, S.Ag.

Mejing

2

Wakil Ketua

Drs. Mujiharjo

Jomblang

3

Sekretaris I

Saronto

Ngambah

4

Sekretaris II

Christina Yeni Astuti

Kraton

5

Bendahara I

Rajiyem, S.Pd.

Bregan

6

Bendahara II

Suparti

Wonodoro

7

Ketua Sie Prasarana

Untung Slamet

Wonodoro

8

   Anggota

Istanto

Plumutan

9

   Anggota

Paryanto

Cangkring

10

   Anggota

Sukarjono

Carikan

11

Ketua Sie Ekonomi

Sukarman

Destan

12

   Anggota

Sugito

Warungpring

13

   Anggota

Sudarno

Paker

14

   Anggota

Sumarjono

Plumutan

15

Ketua Sie Agama

Fx. Suparman

Tulasan

16

   Anggota

Mujiman

Tulasan

17

   Anggota

Sarindi

Carikan

18

   Anggota

Abdul Salam

Mejing

 

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License